Loading...
Untukmu yang saat ini merasakan sakit karena kisha yang tak mendapat restu ilahi, bersabarlah! sungguh takdir menyakitkan ini pada akhirnya akan membawamu pada kebahagiaan yang sesungguhnya.
Percayalah, sakit yang kamu rasakan hanyalah sebuah pengantar bahagiamu, karena cepat atau lambat Allah pasti akan menghadapkanmu pada kebaikan-Nya.
Tidak ada satu pun kisah yang Allah tetapkan tidak berakhir keindahan, karenanya kamu harus percaya dan yakin bahwa bahagiamu sebenarnya telah menanti.
Percayalah Allah Akan Mengubah Tangismu Menjadi Tawamu
Jangan pernah kamu meragu pada keputusan Allah, percayalah kepada-Nya bahwa tangis yang menderamu pasti akan Dia rubah menjadi sebuah tawa.
Kapan? tunggu saja semua itu dengan penuh yakin, karena sudah menjadi janji-Nya bahwa setelah kesedihan akan hadir kebahagiaan.
Percayalah Sesak di Dadamu Akan Menjadi Rasa Syukur yang Tidak Terhingga
Percayalah pula bahwa sesak di dadamu itu akan menjadi rasa syukur yang tidak terhingga, saking indahnya kabar bahagia yang Allah persembahkan kepadamu.
Bahkan nanti kamu akan menyesal karena telah mengeluh atas takdir-Nya, jika ternyata yang Allah tuliskan kepadamu adalah dia yang jauh lebih baik dari yang kamu harapkan sekarang.
Percayalah Lukamu Akan Menjadi Sumber Bahagimu Nanti
Jadi percayalah, lukamu akan menjadi sumber bahagiamu nanti, kesedihanmu akan menjadi sumber ketenanganmu nanti, dan perihmu akan menjadi hal yang akan kamu sesali karena telah menggerutu pada ketetapan-Nya.
Percayalah Setelah Kesedihanmu Pasti Allah Berikan Kebahagiaan yang Luar Biasa
Percayalah, setelah kesedihan yang melandamu ini pasti Allah berikan kebahagian yang luar biasa untukmu, sehingga kamu akan lupa bahwa pernah luka sangat dalam.
Percayalah, tidak ada kisah yang Allah persembahkan tanpa tujuan pasti, meski itu sangat menyakitkan sudah pasti akan ada hikmah bersamanya.
Percayalah Setelah Kecewamu Akan Hadir Kebaikan Hidup yang Nantinya Akan Membuatmu Sangat Bahagia
Dan percayalah, setelah kekecewaanmu ini akan hadir kebaikan hidup yang nantinya akan benar-benar membuatmu sangat bahagia, sehingga saking bahagianya kamu akan lupa bahwa sekarang pernah merasa sangat sakit.
Karena Allah maha baik, Allah maha sempurna dalam mencipta keindahan, sebab itulah mengapa kamu harus mampu berbaik sangka dalam sakitmu, agar kecewamu tidak selalu menggelayuti hatimu.
Demikianlah pokok bahasan Artikel ini yang dapat kami paparkan, Besar harapan kami Artikel ini dapat bermanfaat untuk kalangan banyak. Karena keterbatasan pengetahuan dan referensi, Penulis menyadari Artikel ini masih jauh dari sempurna, Oleh karena itu saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan agar Artikel ini dapat disusun menjadi lebih baik lagi dimasa yang akan datang.
Dari Abu Mas’ud Radhiyallahu anhu berkata, “Rasûlullâh Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ‘Barangsiapa menunjukkan suatu kebaikan, maka ia mendapatkan pahala seperti pahala orang yang melakukannya.” [HR. Muslim]
Jangan lupa like, share dan amalkan ya, semoga bermanfaat untuk kita semua
Source: humairoh.com
Loading...